Plabuhan Sanur Lahir Dengan Mewah

Seiring dengan perkembangan infrastruktur di Bali, Pelabuhan Sanur kini telah mengalami banyak perubahan. Naik fast boat di Pelabuhan Sanur tidak lagi membuat penumpang basah seperti dulu karena pelabuhan yang kini telah direnovasi menjadi lebih mewah dan nyaman. Proses naik boat pun menjadi semakin menyenangkan dan lancar.

Pelabuhan Sanur Lahir Dengan Mewah dan Indah

Tidak ada lagi drama pakain basah saat proses naik atau turun dari Fast Boat di Sanur.

Lokasi Pelabuhan Sanur

Berlokasi di Pantai Matahari Terbit Sanur. Jadi kalo kamu mau ke sini kamu bisa masuk melalui Jalan Matahari Terbit.

Bentuk dan Design Bangunan

Bangunan pelabuhan yang sekarang sangat unik dan menarik perhatian karena berbentuk seperti kapal berkepala gajah dan berekor ikan. Tidak hanya itu, bangunan pelabuhan juga memiliki nilai seni dan keindahan yang dapat dinikmati oleh para pengunjung.

Dengan adanya perubahan ini, pelabuhan Sanur semakin memperkuat posisinya sebagai gerbang utama bagi para wisatawan yang ingin menjelajahi pulau-pulau di sekitar Bali, seperti Nusa Penida, Nusa Lembongan, dan Nusa Ceningan. Dengan fasilitas yang semakin baik dan pengalaman yang semakin menyenangkan, naik fast boat di Pelabuhan Sanur kini menjadi pilihan transportasi yang sangat direkomendasikan bagi para wisatawan yang ingin menikmati keindahan Bali dan sekitarnya.

Jadi sekarang kalian nga perlu ragu lagi untuk liburan ke Nusa Penida.

Recent Posts